Daerah Sasaran program ini adalah kabupaten yang termasuk kategori daerah 3T di beberapa provinsi, yaitu Provinsi Aceh, NTT, Sulawesi Utara, Provinsi Papua Barat, Provinsi Papua, Provinsi Kepulauan Riau, Provinsi Kalimantan Barat, Provinsi Kalimantan Timur dan Provinsi Maluku. Kabupaten yang ditetapkan sebagai sasaran Program SM-3T adalah kabupaten yang telah memberikan respon terhadap Program Maju Bersama Mencerdaskan Indonesia.
1. Provinsi Aceh:
a. Kabupaten Simeulue
b. Kabupaten Aceh Singkil
c. Kabupaten Aceh Selatan
d. Kabupaten Aceh Timur
e. Kabupaten Aceh Barat
f. Kabupaten Aceh Besar
g. Kabupaten Gayo Lues
h. Kabupaten Pidie Jaya
2. Provinsi Nusa Tenggara Timur:
a. Kabupaten Sumba Timur
b. Kabupaten Kupang
c. Kabupaten Lembata
d. Kabupaten Flores Timur
e. Kabupaten Ende
f. Kabupaten Ngada
g. Kabupaten Manggarai
h. Kabupaten Rote Ndao
i. Kabupaten Manggarai Timur
j. Kabupaten Alor
3. Provinsi Sulawesi Utara:
a. Kabupaten Talaud
b. Kabupaten Sangihe
c. Kabupaten Siau Tagulandang Biaro
4. Provinsi Papua:
a. Kabupaten Biak Numfor
b. Kabupaten Waropen
5. Provinsi Papua Barat:
a. Kabupaten Manokwari
b. Kabupaten Raja Ampat
c. Kabupaten Teluk Bintuni
d. Kabupaten Sorong
6. Provinsi Kepulauan Riau:
a. Kabupaten Natuna
b. Kabupaten Kepalauan Anambas
7. Kalimantan Barat:
a. Kabupaten Sanggau
8. Provinsi Kalimantan Timur:
a. Kabupaten Malinau
b. Kabupaten Nunukan
c. Kabupaten Kutai Barat
9. Provinsi Maluku:
a. Kabupaten Maluku Barat Daya
Di luar daerah tersebut di atas dimungkinkan untuk menjadi daerah sasaran program ini sepanjang memenuhi persyaratan sebagai daerah 3T.
Tambahan Kabupaten Sasaran Program SM-3T 2013 Program Khusus Kerjasama dengan Unit Percepatan Pembangunan Pronvinsi Papua dan Provinsi Papua Barat (UP4B)
- Propinsi Papua
- Jayawijaya
- Yalimo
- Nduga
- Lani Jaya
- Pegunungan Bintang
- Puncak
- Intan Jaya
- Mamberamo Tengah
- Tolikara
- Puncak Jaya
- Yahukimo
- Asmat
- Mappi
- Dogiyai
- Deiyai
- Paniai
- Mamberamo Raya
- Propinsi Papua Barat
- Sorong Selatan
- Tambrauw
- Maybrat
Berikut adalah daerah-daerah tempat para peserta SM-3T akan mengabdi.
Baca juga "Penerimaan program SM-3T ke IV" , "Syarat SM-3T" dan "Pengertian SM-3T"
Baca juga "Penerimaan program SM-3T ke IV" , "Syarat SM-3T" dan "Pengertian SM-3T"
Sumber : https://www.facebook.com/dikti
0 comments:
Post a Comment
Budayakan Berkomentar,,,, karena dengan berkomentar kita aka saling mengenal dan mungkin mampu untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang belum terpecahkan dalam pemikiran kita....
Untuk kalian yang belum mempunyai akun GOOGLE / WORDPRESS / OPEN ID atau yang lainnya tapi ingin berkomentar pada postingan ini silahkan pilih "NAME/URL" pada kolom "Beri Komentar Sebagai", untuk URL kalian bisa memasukkan url / alamat facebook/twitter,,, contoh : http://www.facebook.com/nama_facebok
Terimakasih...... Admin